Artikel

BUKU SAKU KADER PEMBANGUNAN MANUSIA (KPM)

13 September 2022 21:08:46    29.293 Kali Dibaca  Literatur

Kader Pembangunan Manusia (KPM) adalah kader masyarakat terpilih yang mempunyai kepedulian dan bersedia mendedikasikan diri untuk ikut berperan dalam pembangunan manusia di desa, terutama dalam monitoring dan fasilitasi konvergensi penurunan stunting. KPM berperan mengajak partisipasi masyarakat dan lembaga dalam proses perencanaan, pelaksanaan kegiatan dan pemantauan. KPM juga perlu untuk berkoordinasi dengan pelaku program dan lembaga lainnya seperti bidan desa, petugas puskesmas lainnya (ahli gizi, sanitarian), guru PAUD dan aparat atau lembaga desa.

Buku saku ini berguna sebagai acuan untuk pelaksanaan tugas KPM, yang terdiri dari enam tahapan kegiatan yaitu:

  1. Pemetaan sosial dan pendataan HPK;
  2. FGD;
  3. Rembuk stunting desa;
  4. Pelaksanaan kegiatan konvergensi stunting; 
  5. Monitoring 5 paket layanan; dan
  6. Perencanaan kegiatan stunting APB Desa.
Berikut kami bagikan BUKU SAKU KADER PEMBANGUNAN MANUSIA yang bisa Anda download secara gratis dalam web ini.


Yudi
15 Januari 2023 06:45:23
Izin download Buku Saku KPM,.. Terima kasih banyak,...

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Desa

 Rancaekek Wetan TV

 Arsip Artikel

 Temukan Kami di Facebook

 Pemerintah Desa